Memalsukan Versi Ponsel (Moding S60v3)

Halo plend..akirnya kita ketemu lgi setelah lama aku vakum dr blog ini.
Kesempatan kali ini aku akan membahas tentang moding s60v3, bnyak sekali trik2 agar tampilan ponsel kamu jadi tambah menarik, agar tdk bingung aku akan mengupas satu per satu.

Untuk kali ini aku akan mengupas cara memalsukan versi ponsel di symbian kamu.
Coba kamu cek versi ponsel dengan mengetik *#0000# , nti akan muncul firmware, tanggal juga type ponsel kamu.

Nah skrang amati kedua gambar dibawah ini


image

setelah dimodif jadi seperti di bwah ini

image


Di antara kedua gambar tersebut ada perubahan pada type ponsel

Biar moding ini bs bejalan, kamu harus hack dulu ponsel kamu. Cara hack baca disini.
Setelah sukses hack, buruan isnstal python dan sekutunya di memory ponsel, fungsinya untuk menjalankan smua aplikasi yg menggunakan program python.
download python disini.

Oke..skarang langsung kita bahas moding memalsukan versi ponsel.

Peralatan yang di butuhan
1. Xplorer. Download dan instal.
2). Rompatcher+. Download dan instal.
3). Text.rmp Download dan simpan di salah satu folder.

Sekarang wktunya bkerja..

1. Extract file text.rmp yg telah di download tadi ke folder C:\patches\(taruh disini)
folder patches ini akan ada stelah rompathcer+ dinstal di ponsel.
Untuk rompatcher v.1.0 folder patches akan muncul di drive E.

2. Buka rompatcher+ ,Open 4All RP+ di aktifkan(nanti akan jadi warna hijau), terus tekan pilahan > All patcher > Aply.

3. Buka explore dan cari drive Z:\resource\versions\model.txt , copy file model.txt ke folder E:\(paste disini)

4. Skrang edit model.txt yg tlh di copy di drive E:\ tadi, dalam mengedit file ini jumlah karakter jangan kurang atau melebihi yg aslinya, misal di file trsbut tertulis © Nokia N73 (12) jumlah karakter itu ada 16 digit, maka kamu jg hrus memasukan karakter sbanyak 16 digit. Misal di diganti jadi VIRGO IPHONE N95 jumlah karakter itu 16 digit pula.
Kamu boleh menganti tulisan yg lebih pendek dng syarat harus memambahkan spasi di awal atau akhir text kamu agar jumlah karakter tetap 16 digit.

5. Stelah selesai edit, pindahkan file tersebut ke folder E:\resource\versions\
jika didrive E:\resource\ tidak ada folder versions, maka kamu harus buat sendiri, hasilnya jadi seperti ini
E:\resource\versions\model.txt

6. Tutup explore dan buka rompatcher+ , aktifkan text.rmp (nti jadi hijau) trus add to auto > aply


image

image


Sekarang cek versi ponsel kamu dng mengetik *#0000#
pasti versi ponsel telah berubah jd seperti editanmu tadi, untuk mengembalikan kesemula cukup buka rompatcher+ , matikan text.rmp dan remove from auto.
Selamat mencoba plend.

Sumber
:
havestarantula test on N6120 clasic, diterapkan pada N73 oleh wheldt.

Penulis : Unknown ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi, software, dan tutorial

Artikel Memalsukan Versi Ponsel (Moding S60v3) ini dipublish oleh Unknown pada hari Rabu, 23 November 2011. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Memalsukan Versi Ponsel (Moding S60v3)
 

0 komentar:

Posting Komentar

U Have Website We have Cash
If you have website put our banner on it, make money for each visitor
homezwork.com

Instructions

Wheldthacker. Diberdayakan oleh Blogger.

Translate

Music